
Pramuka selenggarakan Pertikaranas
Kwartir Nasional Gerakan Pramuka bersama Pimpinan Satuan Karya (SAKA) Bhayangkara di bawah binaan Polisi Republik Indonesia akan menyelenggarakan Perkemahan Bakti Saka Bhayangkara Tingkat Nasional II (PERTIKARANAS III), 28 Juni hingga 4 Juli di bumi perkemahan Cibubur, Jakarta. Menurut siaran pers, Kamis, PERTIKARANAS dilaksanakan untuk memanfaatkan momentum Hari Bhayangkara yang jatuh pada 1 Juli dengan mengangkat tema "Pramuka Satuan Karya Bhayangkara Siap Sedia Menjadi Kader Bhayangkara NKRI".
Tidak ada komentar:
Posting Komentar